Cara Ganti Nama FB Sepuasnya Tanpa Batas – Kemarin saya telah mengalami masalah terhadap nama akun FB. Masalahnya ialah tidak bisa ganti nama karena sudah melebihi batas maksimal. Kemudian saya terus mencari solusi bagaimana supaya nama akun FB saya bisa ganti sesuai yang saya harapkan.
Hingga pada akhirnya, saya pun menemukan sebuah solusi jitu dimana yang dulunya nama akun saya super lebay sekarang sudah general lagi. Maka dari itu ilmu yang saya dapatkan ini ingin kubagikan kepada anda semua Cara Ganti Nama FB Sepuasnya Tanpa Batas atau yang sudah expired melebihi batas. Langsung saja kita meluncur pada TKP.

Untuk langkah yang pertama anda harus buka dulu link berikut ini :
http://www.facebook.com/help/contact/?id=245617802141709
Kemudian yang kedua, anda harus mengisi ketiga kolom sesuai data diri anda.
- Nama Depan
- Nama Tengah
- Nama Belakang
Selanjutnya anda akan bertemu pada kolom keempat, anda harus ini kolom tersebut kenapa anda mengubah nama profile facebook anda. Anda bisa mengisinya dengan bahasa Indonesia atau juga bisa bahasa inggris.
Kemudian langkah selanjutnya ialah, anda harus upload scand tanda pengenal seperti KTP, SIM, Kartu Pelajar, atau anda juga bisa cara gambar Kartu pelajar mahasiswa / KTP di Google Image.
Jika sudah selesai mengUpload kini anda tinggal klik tulisan “Kirim”. Sukses, anda hanya perlu menunggu beberapa hari untuk mendapatkan balasan email dari Facebook. Cek email anda.
Setelah itu anda tinggal menuggu konfirmasi nama akun selama 24 jam.
Bagaimana kini anda sudah tahu bukan bagaimana Cara Ganti Nama FB Sepuasnya Tanpa Batas. Karena saya telah mempraktekan sendiri cara tersebut dan hasilnya memuaskan. Semoga saja dengan adanya tutorial Cara Ganti Nama FB Sepuasnya Tanpa Batas ini bisa membantu anda yang kesulitan. Terima kasih sudah berukunjung, semoga bermanfaat.
Ikuti juga perjalanan kami di Facebook klik disini.